Email Resmi

humas@iaikhozin.ac.id

WA Center

0821-8800-8807

EnglishالعربيةBahasa Indonesia

Mei 2024

IAIKuPers-Jumat (31 Mei 2024) memasuki pertemuan ke empat Kursus Mahir Dasar Kepramukaan,Para peserta melakukan praktek lapangan yaitu pelatihan Praktek membina Siaga, Penggalang dan Penegak. Sebelum kegiatan kursus dimulai,para peserta mengikuti upacara apel pembukaan terlebih dahulu,yang bertugas pada kesempatan ini adalah peserta kursus golongan penegak. Dipertemuan ini Kak Sutarno memberikan materi kepada para peserta yang mencakup cara menguji SKU,SKK dan SPG, Upacara sebagai alat pendidikan dan Prodik dan keterampilan Pramuka Siaga, Penggalang dan Penegak. "Diketahui bersama bahwa pembina siaga adalah panutan utama dari seseorang siaga dalam melihat,meniru , mengadopsi nilai-nilai dan keterampilan kepramukaan. Ketrampilan siaga perlu disajikan dengan kemasan yang menarik sehingga menumbuhkan kegembiraan"tuturnya." "dan saya tekankan,jika kalian nanti dinyatakan lulus dari kursus ini ,saya harap bisa mengajarkan Kepramukaan sesuai dengan SKU atau SKK , tentunya para pembina harus hafal Dwi Darma,Dwi Satya ,Dasadarma dan Trisatya. Setelah penjelasan materi tentang Ketrampilan cara menguji SKU/TKU,SKK/TKK dan SPG/TPG selesai, Pembina membagi 3 pos untuk peserta kursus.Kursus Golongan Siaga di Aula, Penggalang di depan Kantin dan Penegak di teras kampus untuk melaksanakan latihan praktek membina sesuai dengan teknis yang sudah pembina jelaskan. Sebagai akhir kegiatan ditutup dengan upacara penutupan dan pesan terakhir pembina peserta diharapkan menyelesaikan tugas yang sudah diberikan melalui Google Classroom. Pawarta: Yusron Ridho Nurfatoni

HARI KE-EMPAT KURSUS MAHIR DASAR PESERTA DILATIH MEMBINA

IAIKuPers-Jumat (31 Mei 2024) memasuki pertemuan ke empat Kursus Mahir Dasar Kepramukaan,Para peserta melakukan praktek lapangan yaitu pelatihan Praktek membina Siaga, Penggalang dan Penegak. Sebelum kegiatan kursus dimulai,para peserta mengikuti upacara apel pembukaan terlebih dahulu,yang bertugas pada kesempatan ini adalah peserta kursus golongan penegak. Dipertemuan ini Kak Sutarno memberikan materi kepada para peserta yang mencakup …

HARI KE-EMPAT KURSUS MAHIR DASAR PESERTA DILATIH MEMBINA Selengkapnya »

IAIKUPers-Jumat ( 24 Mei 2024) di hari ketiga kursus Mahir Dasar Kepramukaan, Peserta terlihat sangat antusias dalam mengikuti Kegiatan. Pada pertemuan ini sebelum masuk ke dalam ruangan ,para peserta berkumpul di halaman IAI Khozinatul Ulum Blora.untuk mengikuti Upacara Pembukaan Kursus Mahir Dasar (KMD),kali ini yang bertugas menjadi pembina adalah peserta Kursus dari Golongan penggalang. Selain berlatih sebagai pembina dan peserta dalam upacara pembukaan kepramukaan,di kesempatan ini, peserta Kursus juga mendapatkan materi mengenai Problematika dan Dinamika Pembagian Pramuka Siaga, Penggalang dan Penegak oleh kak Sutarno. Setelah pemaparan materi yang disampaikan oleh kak Sutarno usai, peserta Kursus Mahir Dasar (KMD) diberikan tugas ( PR ) untuk membuat rencana membina pada lembar kertas yang sudah di berikan. Pada Hari ke tiga kegiatannya sangat seru seperti pertemuan kemarin yakni belajar mengenai tata cara upacara didalam kegiatan kepramukaan. Seru sekali, sangat menyenangkan, karena di kegiatan kali ini kita belajar menjadi pembina maupun peserta Upacara dengan tata caranya." Perasaan saya mengikuti kegiatan ini sangat senang, karena di sini diajarkan menjadi pembina yang baik dan mendapatkan wawasan yang luas tentang kepramukaan,” pungkasnya. tentunya pertemuan ini menyajikan kegiatan yang sangat menarik bagi para peserta, sehingga para peserta merasa senang dan menikmati rangkaian demi rangkaian acara seperti halnya mendapatkan wawasan baru mengenai tata cara upacara pembukaan dan penutupan dalam berlatih kepramukaan. Pawarta: Yusron Ridho Nurfatoni

HARI KETIGA KURSUS MAHIR DASAR (KMD), PESERTA SANGAT ANTUSIAS

IAIKUPers-Jumat ( 24 Mei 2024) di hari ketiga kursus Mahir Dasar Kepramukaan, Peserta terlihat sangat antusias dalam mengikuti Kegiatan. Pada pertemuan ini sebelum masuk ke dalam ruangan ,para peserta berkumpul di halaman IAI Khozinatul Ulum Blora.untuk mengikuti Upacara Pembukaan Kursus Mahir Dasar (KMD),kali ini yang bertugas menjadi pembina adalah peserta Kursus dari Golongan penggalang. Selain …

HARI KETIGA KURSUS MAHIR DASAR (KMD), PESERTA SANGAT ANTUSIAS Selengkapnya »

IAIKUPers- Jumat (17 Mei 2024) di hari kedua kursus Mahir Dasar Kepramukaan, Peserta terlihat semakin antusias dalam mengikuti Kegiatan. Pada pertemuan ini sebelum masuk ke dalam ruangan ,para peserta berkumpul di halaman IAI Khozinatul Ulum Blora.untuk mengikuti Upacara Pembukaan Kursus Mahir Dasar (KMD),kali ini yang bertugas menjadi pembina adalah peserta Kursus dari Golongan Siaga. Selain berlatih sebagai pembina dan peserta dalam upacara pembukaan kepramukaan,di kesempatan ini, peserta Kursus juga mendapatkan materi mengenai Fundamental Gerakan Pramuka yang disampaikan oleh kak Yono dan materi Dunia S,G,T yang disampaikan oleh kak Wahyudi. Salah satu peserta Kursus Mahir Dasar (KMD) mengutarakan perasaan beliau saat mengikuti kegiatan ini. Ia merasa kegiatan ini menyenangkan dan banyak belajar menjadi seorang Pembina Pramuka. "Pada Hari ke dua ada kegiatan yang seru daripada kemarin yakni belajar mengenai tata cara upacara didalam kegiatan kepramukaan. Seru sekali, sangat menyenangkan, karena di kegiatan kali ini kita belajar menjadi pembina maupun peserta Upacara dengan tata caranya." Perasaan saya mengikuti kegiatan ini sangat senang, karena di sini diajarkan menjadi pembina yang baik dan mendapatkan wawasan yang luas tentang kepramukaan,” pungkasnya. tentunya pertemuan ini menyajikan kegiatan yang sangat menarik bagi para peserta, sehingga para peserta merasa senang dan menikmati rangkaian demi rangkaian acara seperti halnya mendapatkan wawasan baru mengenai tata cara upacara pembukaan dan penutupan dalam berlatih kepramukaan. Pawarta: Yusron Ridho Nurfatoni

ANTUSIAS PESERTA KURSUS MAHIR DASAR DI PERTEMUAN KEDUA

IAIKUPers- Jumat (17 Mei 2024) di pertemuan kedua kursus Mahir Dasar Kepramukaan, Peserta terlihat semakin antusias dalam mengikuti Kegiatan. Pada pertemuan ini sebelum masuk ke dalam ruangan ,para peserta berkumpul di halaman IAI Khozinatul Ulum Blora.untuk mengikuti Upacara Pembukaan Kursus Mahir Dasar (KMD),kali ini yang bertugas menjadi pembina adalah peserta Kursus dari Golongan Siaga. Selain …

ANTUSIAS PESERTA KURSUS MAHIR DASAR DI PERTEMUAN KEDUA Selengkapnya »

IAIKUPers- Kepala LPPM IAI Khozinatul Ulum Blora menyelenggarakan Rapat Persiapan KKN Tahun 2024, sebagai salah satu agenda dalam rangka menjalankan tugas dan peran khususnya terkait pengabdian kepada masyarakat.kegiatan yang selenggarakan pada Senin,13 Juni 2024 ini dihadiri oleh Jajaran Rektorat,Dekan Fakultas,Kasubag Tata Usaha dan Dosen Pembimbing Lapangan. Acara yang diselenggarakan di ruang pimpinan,membahas penjelasan teknis dan hal-hal apa saja yang harus dipersiapkan terkait pelaksanaan Kuliah Kerja Nyata yang akan dilaksanakan pada hari kamis,4 Juli 2024-29 Agustus 2024 mendatang. Kepala LPPM,Zaimul Asror,S.Th.I, M,Ag. Menyampaikan bahwa Rapat Persiapan ini penting untuk memberikan gambaran kepada para Dosen Pembimbing Lapangan (DPL) dalam menjalankan tugas mereka salama KKN berlangsung. "DPL diharapkan dapat memberikan pengarahan dan bimbingan yang jelas kepada para mahasiswa agar dapat melaksanakan program kerja yang optimal"tegasnya. Mahasiswa yang akan mengikuti kegiatan Kuliah Kerja Nyata (KKN) tahun ajaran 2024 sejumlah sekitar 160 Mahasiswa, nantinya akan terbagi kedalam 10 kelompok.semua kelompok tersebut akan disebar di 2 Kecamatan dan 10 Desa dengan pembagian lokasi sebagai berikut. 1). Kec.Randublatung ( Desa Bodeh,Kadengan ,Tanggel,Temulus ,Tlogotuwung ,Jeruk dan Bekutuk) 2).Kec.Jati ( Desa Gempol,Desa Jegong dan Desa Kepoh). Mengingat desa yang kita pilih sebagai lokasi Kuliah Kerja Nyata (KKN) tergolong sebagai data desa miskin dari BAPPEDA diharapkan mahasiswa bisa membuat program -program yang bisa membantu masyarakat seperti program bedah rumah/Jambanisasi di desa tempat KKN, mengadakan pelatihan Cukur,sablon ataupun pelatihan lainnya sesuai dengan Skill yang dimiliki. Melalui Rapat Persiapan KKN tahun 2024 ini,para Dosen Pembimbing Lapangan (DPL) mengaku sangat antusias dan senang dengan pemaparan materi serta penjelasan teknis pelaksanaan KKN yang disampaikan Zaimul Asror,S.Th.I, M,Ag.selaku Ketua LPPM karena dapat dijadikan spirit atau semangat dalam melaksanakan tugas. Para Dosen Pembimbing Lapangan (DPL) menjadi lebih bersemangat dan memiliki harapan terkait program kerja KKN yang akan dirancang bersama mahasiswa bimbingan mereka untuk merancang dan melaksanakan program -program pengabdian masyarakat yang benar-benar bermanfaat dan berkelanjutan. Pawarta: Yusron Ridho Nurfatoni

Rapat Koordinasi Persiapan Kuliah Kerja Nyata IAI Khozinatul Ulum Blora Tahun 2023; Langkah Awal Wujudkan Kontribusi Nyata bagi Masyarakat

IAIKUPers- Kepala LPPM IAI Khozinatul Ulum Blora menyelenggarakan Rapat Persiapan KKN Tahun 2024, sebagai salah satu agenda dalam rangka menjalankan tugas dan peran khususnya terkait pengabdian kepada masyarakat.kegiatan yang selenggarakan pada Senin,13 Juni 2024 ini dihadiri oleh Jajaran Rektorat,Dekan Fakultas,Kasubag Tata Usaha dan Dosen Pembimbing Lapangan. Acara yang diselenggarakan di ruang pimpinan,membahas penjelasan teknis dan …

Rapat Koordinasi Persiapan Kuliah Kerja Nyata IAI Khozinatul Ulum Blora Tahun 2023; Langkah Awal Wujudkan Kontribusi Nyata bagi Masyarakat Selengkapnya »

IAIKUPers- Sabtu (11 Mei 2024) merupakan hari pertama pelaksanaan Kursus Mahir Dasar Pramuka (KMD), Peserta begitu antusias mengikuti.setiap materi yang disajikan oleh pelatih, peserta sangat tertarik dengan cara pelatih menyajikan materi,bahkan dari mereka sering kali tertawa saat mendengar candaan atau lagu-lagu nyegir dari pelatih. "Sepertinya pelatih memang cukup mahir dalam menyajikan materi, banyak humor yang diselingi di dalam penyampaian materi sehingga kami tidak bosan di dalam ruangan kursus"timpal salah satu peserta KMD. Terlihat peserta sangat antusias sekali, karena materi yang disampaikan oleh pembina kursus memang belum Pernah mereka peroleh sebelumnya.sesekali pasca materi selesai dipaparkan tak lupa diselingi dengan aneka permainan anak anak,yang bertujuan pasca kursus Mahir Dasar (KMD) Pramuka ini, peserta dapat mengajarkannya kepada anak murid didik dimasing-masing sekolah tempat mengajar nantinya. Adapun kegiatan di hari pertama Kursus Mahir Dasar (KMD) Pramuka diantaranya Upacara pembukaan,Jam Pimpinan,Pre tes, orientasi kursus dan dinamika Kelompok. Pawarta: Yusron Ridho Nurfatoni

HARI PERTAMA, PELAKSANAAN KURSUS MAHIR DASAR PRAMUKA PESERTA SANGAT ANTUSIAS

IAIKUPers- Sabtu (11 Mei 2024) merupakan hari pertama pelaksanaan Kursus Mahir Dasar Pramuka (KMD), Peserta begitu antusias mengikuti.setiap materi yang disajikan oleh pelatih, peserta sangat tertarik dengan cara pelatih menyajikan materi,bahkan dari mereka sering kali tertawa saat mendengar candaan atau lagu-lagu nyegir dari pelatih. “Sepertinya pelatih memang cukup mahir dalam menyajikan materi, banyak humor yang …

HARI PERTAMA, PELAKSANAAN KURSUS MAHIR DASAR PRAMUKA PESERTA SANGAT ANTUSIAS Selengkapnya »

IAIKUPers-Sabtu (11 Mei 2024) bertempat di gedung IAI Khozinatul Ulum Blora,telah digelar acara Pembukaan Kursus Pembina Pramuka Mahir Tingkat Dasar (KMD), acara yang berlangsung mulai 11 mei sampai 16 Juni2024, diikuti oleh 87 calon pembina Kwaran. Dalam sambutannya Rektor,yang diwakili Ahmad Labib Hilmy S,Ag.selaku Sekertaris Rektorat mengatakan selamat kepada para peserta Kursus Pembina Pramuka Mahir Tingkat Dasar (KMD), Semoga dengan diadakannya kegiatan ini peserta menjadi pribadi yang berkarakter, berakhlak terpuji, mandiri, semangat bekerja keras dan disiplin. “Mudah-mudahan kalian menjadi insan-insan berilmu dan berteknologi yang berguna bagi masyarakat dan bangsa”imbuhnya. Dalam amanatnya Bupati Blora, Arief Rohman,M.Si mengungkapkan gerakan pramuka merupakan lembaga pendidikan non formal diluar sekolah, yang dijadikan media untuk membina diri, membina satuan dan membina masyarakat. Gerakan pramuka telah mampu membuktikan perannya dalam membangun karakter generasi muda sesuai visinya ” generasi muda harus memiliki mentalitas yang tangguh untuk menghadapi tantangan dimasa depan”ujarnya. Lebih lanjut, Pada kesempatan ini saya mengajak seluruh peserta KMD yang sehari-hari nya adalah guru, yang selalu berdiri dihadapan anak-anak kita, menjadi contoh dan panutan generasi muda. Perkaya ilmu pengetahuan, keterampilan dan pengalaman.” ikutilah kursus ini dengan baik, disiplin dan penuh semangat”harap Bupati Blora. Hadir pada acara tersebut,Bupati Blora,Jajaran Rektorat ,Kwarcab, Dekan beserta Kaprodi Fakultas Tarbiyah Ilmu Keguruan dan Para Peserta kursus. Masih dalam sambutan Bupati Blora, kursus KMD sebagai titik tolak paling mendasar bagi para calon pembina untuk memperoleh legalitas membina anggota pramuka di gugus depan, melalui KMD ini peserta nantinya akan memperoleh Sertifikat Hak Bina (SHB) “Pelaksanaan kegiatan ini merupakan suatu upaya kesinambungan organisasi gerakan pramuka guna memberdayakan diri melalui peningkatan segenap potensi sumber daya yang dimiliki para pembina, nantinya para peserta akan memiliki pengabdian dan tanggung jawab yang besar terhadap masa depan bangsa dan negara indonesia”tegasnya. Pawarta: Yusron Ridho Nurfatoni

KMD Sebagai Bekal Utama Menjadi Pembina Pramuka

IAIKUPers-Sabtu (11 Mei 2024) bertempat di gedung IAI Khozinatul Ulum Blora,telah digelar acara Pembukaan Kursus Pembina Pramuka Mahir Tingkat Dasar (KMD), acara yang berlangsung mulai 11 mei sampai 16 Juni2024, diikuti oleh 87 calon pembina Kwaran. Dalam sambutannya Rektor,yang diwakili Ahmad Labib Hilmy S,Ag.selaku Sekertaris Rektorat mengatakan selamat kepada para peserta Kursus Pembina Pramuka Mahir …

KMD Sebagai Bekal Utama Menjadi Pembina Pramuka Selengkapnya »

IAIkuPers-Senin (6 Mei 2024) Dekanat Fakultas Ilmu Tarbiyah dan Keguruan Institut Agama Islam Khozinatul Ulum Blora mengadakan Rapat Persiapan Kursus Mahir Dasar Kepramukaan Tingkat Dasar (KMD) di Kantor Kwartir Pancasona Cabang Blora. Rapat tersebut dihadiri oleh dua pihak,baik dari pihak Kwarcab dan pihak Fakultas Ilmu Tarbiyah Keguruan (FITK).dari pihak Kwarcab diwakili oleh Kak Sri Handoko,Kak Yono,Kak Yatno,Kak Sutarno,Kak Nani.sedangkan dari pihak Fakultas Ilmu Tarbiyah Keguruan (FITK) diwakili oleh Arim Irsyadulloh Albin Jaya M,Pd.selaku Dekan atau Penanggung Jawab,Armiya Nur Lailatul Izzah M,Pd.Selaku Sekertaris dan Siti Nurkayati M,Pd selaku Bendahara. Adapun Point yang di bahas pada rapat ini diantaranya penentuan jadwal kegiatan,lokasi kemah,Pinsus, kepanitiaan gabungan baik dari Fakultas Ilmu Tarbiyah Keguruan (FITK) maupun Kwarcab, Penyampaian proposal kegiatan, penentuan konsep pembukaan dan penutupan Kursus Kepramukaan Mahir Tingkat Dasar, Pembahasan sarpra dan penyampaian jumlah peserta kursus. Arim Irsyadulloh Albin Jaya M,Pd.selaku Dekan atau Penanggung Jawab mengatakan tujuan diadakannya Kursus Mahir Tingkat Dasar (KMD) diantaranya memberi bekal pengetahuan dasar dan pengalaman, praktis membina Pramuka melalui kegiatan kepramukaan dalam satuan Pramuka meliputi perindukan siaga, pasukan penggalang, Ambalan penegak dan Racana Pendega. Saya harap setelah dilaksanakan rapat ini bisa terjalin kerjasama yang kompak antara Fakultas Ilmu Tarbiyah Keguruan Institut Agama Islam Khozinatul Ulum Blora dengan Pusdikcab Pancasona Blora agar kegiatan Kursus Kepramukaan Mahir Tingkat Dasar dapat terlaksana dengan baik. Selain itu saya harapkan para peserta pasca mengikuti Kursus ini mampu memahami, menghayati dan melaksanakan AD dan ART Gerakan Pramuka, mampu menjelaskan tentang kepramukaan serta perkembangannya dan mampu menerapkan kepramukaan secara efektif dan efesien dalam membina Pramuka sesuai dengan golongannya. Pawarta: Yusron Ridho Nurfatoni

DEKAN FAKULTAS ILMU TARBIYAH KEGURUAN MENGADAKAN RAPAT PEMATANGAN PELAKSANAAN KMD BERSAMA PIHAK KWARCAB

IAIkuPers-Senin (6 Mei 2024) Dekan Fakultas Ilmu Tarbiyah dan Keguruan Institut Agama Islam Khozinatul Ulum Blora Beserta Kaprodi Pendidikan Agama Islam (PAI), Pendidikan Guru Madrasah ibtidaiyah (PGMI), Pendidikan Anak Usia Dini (PIAUD) mengadakan Rapat Persiapan Kursus Pembina Pramuka Tingkat Dasar Tingkat Dasar (KMD) di Kantor Kwartir Pancasona Cabang Blora. Rapat tersebut dihadiri oleh dua pihak,baik …

DEKAN FAKULTAS ILMU TARBIYAH KEGURUAN MENGADAKAN RAPAT PEMATANGAN PELAKSANAAN KMD BERSAMA PIHAK KWARCAB Selengkapnya »

IAIKUPers- Selasa ( 7 Mei 2024) Himpunan Mahasiswa Program Studi Ilmu Al-Qur'an Tafsir (IAT) dan Ilmu Hadist (ILHA) IAI Khozinatul Ulum Blora sukses menyelenggarakan Kajian dengan mengangkat tema "Diskusi Halaqah Terkait Isu-Isu Keagamaan Terkini" di teras kampus. Acara ini menjadi semakin istimewa dengan kehadiran dua narasumber luar biasa diantaranya Ketua Prodi Ilmu Al-Qur'an Tafsir (IAT),Ahmad Farih Dzaky, S.Th.I,M,Ag dan Ketua Prodi Ilmu Hadist (ILHA), Muhammad Saiful, S.Pd.I.,M.Ag. Adapun tujuan diadakannya kegiatan ini diantaranya untuk Meningkatkan kecerdasan intelektual mahasiswa dengan meningkatkan daya analisis, memperluas wawasan, memperkokoh idealisme, menumbuhkan semangat perubahan dan menyuburkan pemikiran kritis mahasiswa Fakultas Ushuluddin IAI Khozinatul ‘Ulum Blora., Sebagai ‘suplemen’ tambahan bagi perkuliahan di dalam kampus, Agar mahasiswa dapat lebih memahami dengan baik cara bagaimana menyikapi, menganalisis serta menyelesaikan suatu permasalahan atau kasus-kasus hukum, sosial dan politik yang terjadi di pemerintahan maupun di tengah-tengah masyarakat secara lebih komprehensif, Sebagai wadah untuk memelihara tali silaturahmi antar mahasiswa dengan mahasiswa, dosen dengan dosen dan mahasiswa dengan dosen. Sebab di samping sebagai ‘ruang penyedia pengetahuan’, forum diskusi ini juga dapat berfungsi sebagai tempat dimana para mahasiswa dapat berkumpul dan saling menyatu dalam suatu majelis yang positif dan bermanfaat.dan dalam rangka merealisasikan Tri Dharma Perguruan Tinggi yang terdiri dari Pendidikan, Penelitian dan Pengabdian. Salah satu mahasiswa Ilmu Al-Qur'an Tafsir (IAT) Anisaul Khoiriyah mengatakan "maksud di diadakannya diskusi ini, kami ingin menumbuh kembangkan eksistensi lembaga kemahasiswaan yang kian lesu seakan-akan telah kehilangan semangat idealisme serta sensitivitas intelektualnya.dimana prinsip hidonisme, pertimbangan yang penuh dengan ekonomisasi serta rasa apatis terhadap ilmu pengetahuan, kemajuan informasi,almamater negara dan bangsa telah mendegradasi kemampuan yang sebetulnya mereka miliki, sehingga kami merasa perlu untuk membuat suatu wadah baru guna meminimalisir hal-hal tersebut." terakhir kami harap melalui pertemuan ini,bisa membentuk sebuah forum diskusi ilmiah yang akan menjadi rutin diselenggarakan dalam satu kali seminggu guna menunjang perkuliahan mahasiswa di kampus, dimana forum diskusi sederhana ini terbuka bagi seluruh elemen kampus yang memang berminat untuk mengikuti.terakhir melalui forum diskusi ini bisa ada sedikit kemampuan analisis mahasiswa dan juga kecerdasan intelektualnya.karena kami percaya, bahwa masih banyak segelintir mahasiswa di kampus ini yang berpotensi dan benar-benar memiliki kualitas diri untuk dikembangkan, diapresiasikan serta disalurkan. Acara berlangsung dengan khidmat dan semakin menarik, meskipun suhu cuaca terasa panas namun terlihat antusias dari peserta yang hadir.sehingga suasana siang yang cukup panas tadi menjadi aktif kembali di dalam sesi tanya jawab. Pawarta: Yusron Ridho Nurfatoni

DISKUSI RUTIN MAHASISWA ILMU AL-QUR’AN TAFSIR DAN ILMU HADIST

IAIKUPers- Selasa ( 7 Mei 2024) Himpunan Mahasiswa Program Studi Ilmu Al-Qur’an Tafsir (IAT) dan Ilmu Hadist (ILHA) IAI Khozinatul Ulum Blora sukses menyelenggarakan Kajian dengan mengangkat tema “Diskusi Halaqah Terkait Isu-Isu Keagamaan Terkini” di teras kampus. Acara ini menjadi semakin istimewa dengan kehadiran dua narasumber luar biasa diantaranya Ketua Prodi Ilmu Al-Qur’an Tafsir (IAT),Ahmad …

DISKUSI RUTIN MAHASISWA ILMU AL-QUR’AN TAFSIR DAN ILMU HADIST Selengkapnya »

PELATIHAN ADMINISTRASI, BANGUN ORMAWA YANG LEBIH BAIK

IAIKUPers-Sabtu (4 Mei 2024) Dewan Eksekutif Mahasiswa IAI Khozinatul Ulum Blora menggelar Pelatihan Keadministrasian di Auditorium. Pada pelatihan Keadministrasian ini mengusung tema “Memola Struktural Administratif Demi Ormawa Yang Masif.”Dengan tema tersebut, acara ini diselenggarakan bertujuan sebagai informasi mengenai cara pengelolaan administrasi yang akan digunakan oleh seluruh kegiatan Ormawa pada satu periode ke depan supaya Keadministrasian …

PELATIHAN ADMINISTRASI, BANGUN ORMAWA YANG LEBIH BAIK Selengkapnya »