Email Resmi

humas@iaikhozin.ac.id

WA Center

0821-8800-8807

EnglishالعربيةBahasa Indonesia
IAIKUPers- Kamis (7 Desember 2023) KPUM IAI Khozinatul Blora menyelenggarakan kegiatan pemira di Aula. Kegiatan pemira di IAI Khozinatul Ulum rutin diselenggarakan oleh KPUM setiap satu tahun sekali untuk memilih dan menentukan siapa yang akan menjadi Dewan mahasiswa dan Senat Mahasiswa di periode selanjutnya yang wajib diikuti oleh baik mahasiswa dari kampus pusat dan kampus Cabang dalam berpartisipasi mencoblos paslon Dema dan Calon Sema. Di tahun ini ada 2 kandidat yang resmi mendaftarkan diri sebagai Dewan mahasiswa beserta wakilnya. Kandidat pertama yakni saudara ali Anwar dengan wakilnya saudari Salma Nabila, dan kandidat ke dua saudari lista Nur sholihah dengan wakilnya saudari Lutfia Ainun Nimah. Sedangkan yang resmi mendaftarkan diri sebagai Senat Mahasiswa ada 7 diantaranya Ainur Rohmah, M.Burhanuddin Alkhasani, Zainal Abidin,Agus Chalimil Mu'Min, Khoirul Amri, Dewi Lestari dan M. Agus Aji Purnomo. tak hanya itu pemira di tahun ini terlihat Berbeda dengan tahun - tahun sebelumnya, karena pemira di tahun ini ada partai politik yang ikut kontribusi dalam mengawal paslon Dema dan Calon Sema. Kegiatan pemira di buka dari jam 08:00-14:00 siang. Dalam mensukseskan kegiatan pemira, mahasiswa yang telah memenuhi kriteria untuk menjadi seorang pemilih memberikan hak suaranya kepada para kandidat Dewan mahasiswa dan Senat Mahasiswa dengan waktu dan syarat yang telah di tentukan oleh pihak penyelengara pemira tahun ini. Adapun tahapan dalam Pemira ini diantaranya mahasiswa melakukan registrasi terlebih dahulu, kemudian mahasiswa akan diberikan 2 surat yang berisi nama dan foto dari pasangan Calon kandidat Dewan mahasiswa dan calon Senat Mahasiswa. Kemudian mahasiswa di arahkan ke bilik dan mencoblos salah satu kertas saja yang berisi nama kandidat yang dipilih, kemudian memasukkannya kedalam kotak suara yang telah disediakan oleh pihak panitia. Untuk menghindari kecurangan suara, setiap mahasiswa yang telah memberikan hak suaranya harus diberi tanda dengan tinta biru di jarinya dan ketika mau mencoblos calon kandidat mahasiswa harus memperlihatkan kartu undangan tersebut . Dengan diadakannya kegiatan pemira ini diharapkan kepada siapapun yang menjadi Dewan Eksekutif mahasiswa dan Senat Mahasiswa yang terpilih dapat membawa IAI Khozinatul Ulum lebih baik lagi khususnya dalam menjalankan roda organisasi. Dari ratusan jumlah mahasiswa IAI Khozinatul Ulum Blora telah memilih dan memberikan hak suara. tepat pukul 14.00 , Pemilihan Ketua beserta Wakil Dema dan Senat Mahasiswa resmi ditutup. Dari ratusan jumlah hak suara tersebut , semula yang memberikan pilihan DEMA sebanyak 225. namun ada 2 surat suara SEMA yang masuk ke dalam Kotak suara DEMA, jadi yang memberikan pilihan DEMA Ada 223 Suara, Sedangkan yang memberikan pilihan SEMA sebanyak 223. Sementara suara yang tidak sah sebanyak 2 suara,'' sebut salah satu penghitung suara. Dari proses pemilihan DEMA, kandidat nomor urut 2 Lista Nur sholihah dan lutfia Ainun Ni'Mah berhasil mengungguli paslon kandidat urut 1 perolehan suara sebanyak 148. Kandidat paslon urut 1 Ali Anwar dan Salma Nabila terpaut tidak cukup jauh dan hanya memperoleh suara sebanyak 75. Kemudian pemilihan SEMA, kandidat nomor urut 1 Ainur Rohmah berhasil mendapat perolehan swara sebanyak 23 Suara, kandidat urut 2 M.Burhanudin Alkhasani mendapat 28 suara, kandidat urut 3 zainal Abidin mendapat 3 suara, kandidat urut 4 Agus Chalimil Mu'Min A. Mendapat mendapat 70 suara , kandidat urut 5 khoirul Amri mendapat 57 suara, kandidat urut 6 Dewi Lestari mendapat 25 Suara dan M.Agus Purnomo mendapat 15 Suara. Dari pesta demokrasi mahasiswa ini, akhirnya ditentukan Pasangan dari Lista Nur sholih dan Lutfia Ainun Ni'Mah sebagai DEMA IAI Khozinatul Ulum , dan Agus Chalimil Mu'min sebagai SEMA IAI Khozinatul Ulum Blora dan mereka akan memimpin selama 1 tahun ke depan. Ketua KPUM mengatakan "Selama proses pemilihan tidak ada dinamika yang mengarah pada perselisihan antara saksi dan pendukung. Semuanya bisa berjalan aman dan kondusif. Komisi Pemilihan Umum Mahasiswa atau yang sering disapa KPUM telah menjalankan proses pemilihan hingga usai,'' katanya Dirinya berharap, komposisi DEMA dan SEMA yang baru terpilih sekarang bisa membawa kemajuwan yang berarti. Bisa bekerja sama dengan lembaga, dan yang terpenting tetep menjadi agen kontrol untuk kebijakan kampus IAI Khozinatul Ulum Blora maupun permasalahan sosial yang berada di tengah masyarakat. Pawarta: Yusron Ridho Nurfatoni

KPUM IAI KHOZINATUL ULUM GELAR PEMIRA SEBAGAI SEREMONI DEMOKRASI KAMPUS

IAIKUPers- Kamis (7 Desember 2023) KPUM IAI Khozinatul Blora menyelenggarakan kegiatan pemira di Aula. Kegiatan pemira di IAI Khozinatul Ulum rutin diselenggarakan oleh KPUM setiap satu tahun sekali untuk memilih dan menentukan siapa yang akan menjadi Dewan mahasiswa dan Senat Mahasiswa di periode selanjutnya yang wajib diikuti oleh baik mahasiswa dari kampus pusat dan kampus Cabang dalam berpartisipasi mencoblos paslon Dema dan Calon Sema.    Di tahun ini ada 2 kandidat yang resmi mendaftarkan diri sebagai Dewan mahasiswa beserta wakilnya. Kandidat pertama yakni saudara  ali Anwar dengan wakilnya saudari Salma Nabila, dan kandidat ke dua saudari lista Nur sholihah dengan wakilnya saudari Lutfia Ainun Nimah. 
  Sedangkan yang resmi mendaftarkan diri sebagai Senat Mahasiswa ada 7 diantaranya Ainur Rohmah, M.Burhanuddin Alkhasani, Zainal Abidin,Agus Chalimil Mu'Min, Khoirul Amri, Dewi Lestari dan M. Agus Aji Purnomo. tak hanya itu pemira di tahun ini terlihat Berbeda dengan tahun - tahun sebelumnya, karena pemira di tahun ini ada partai politik yang ikut kontribusi dalam mengawal paslon Dema dan Calon Sema. 
  Kegiatan pemira di buka dari jam 08:00-14:00 siang. Dalam mensukseskan kegiatan pemira, mahasiswa yang telah memenuhi kriteria untuk menjadi seorang pemilih memberikan hak suaranya kepada para kandidat Dewan mahasiswa dan Senat Mahasiswa dengan waktu dan syarat yang telah di tentukan oleh pihak penyelengara pemira tahun ini.

   Adapun tahapan dalam Pemira ini diantaranya mahasiswa melakukan registrasi terlebih dahulu, kemudian mahasiswa akan diberikan 2 surat yang berisi nama dan foto dari pasangan Calon kandidat Dewan mahasiswa dan calon Senat Mahasiswa. Kemudian mahasiswa di arahkan ke bilik dan mencoblos salah satu kertas saja yang berisi nama kandidat yang dipilih, kemudian memasukkannya kedalam kotak suara yang telah disediakan oleh pihak panitia. Untuk menghindari kecurangan suara, setiap mahasiswa yang telah memberikan hak suaranya harus diberi tanda dengan tinta biru di jarinya dan ketika mau mencoblos calon kandidat mahasiswa harus memperlihatkan kartu undangan tersebut . Dengan diadakannya kegiatan pemira ini diharapkan kepada siapapun yang menjadi Dewan Eksekutif mahasiswa dan Senat Mahasiswa yang terpilih dapat membawa IAI Khozinatul Ulum lebih baik lagi khususnya dalam menjalankan roda organisasi. 
    Dari ratusan jumlah mahasiswa IAI Khozinatul Ulum Blora telah memilih dan memberikan hak suara. tepat pukul 14.00 , Pemilihan Ketua beserta Wakil Dema dan Senat Mahasiswa resmi ditutup.
   Dari ratusan jumlah hak suara tersebut , semula yang memberikan pilihan DEMA sebanyak 225. namun ada 2 surat suara SEMA yang masuk ke dalam Kotak suara DEMA, jadi yang memberikan pilihan DEMA Ada 223 Suara, Sedangkan yang  memberikan pilihan SEMA sebanyak 223. Sementara suara yang tidak sah sebanyak 2 suara,'' sebut salah satu penghitung suara. 
   Dari proses pemilihan DEMA, kandidat nomor urut 2 Lista Nur sholihah dan  lutfia Ainun Ni'Mah berhasil mengungguli paslon kandidat urut 1 perolehan suara sebanyak 148. Kandidat paslon urut 1 Ali Anwar dan Salma Nabila terpaut tidak cukup jauh dan hanya memperoleh suara sebanyak 75. Kemudian pemilihan SEMA, kandidat nomor urut 1 Ainur Rohmah berhasil mendapat perolehan swara sebanyak 23 Suara, kandidat urut 2 M.Burhanudin Alkhasani mendapat 28 suara, kandidat urut 3 zainal Abidin mendapat 3 suara, kandidat urut  4 Agus Chalimil Mu'Min A. Mendapat mendapat 70 suara , kandidat urut 5 khoirul Amri mendapat 57 suara, kandidat urut 6 Dewi Lestari mendapat 25 Suara dan M.Agus Purnomo mendapat 15 Suara. 
   Dari pesta demokrasi mahasiswa ini, akhirnya ditentukan  Pasangan dari Lista Nur sholih dan Lutfia Ainun Ni'Mah sebagai DEMA IAI Khozinatul Ulum , dan Agus Chalimil Mu'min sebagai SEMA IAI Khozinatul Ulum Blora dan mereka akan memimpin selama 1 tahun ke depan. 

  Ketua KPUM mengatakan "Selama proses pemilihan tidak ada dinamika yang mengarah pada perselisihan antara saksi dan pendukung. Semuanya bisa berjalan aman dan kondusif.
   Komisi Pemilihan Umum Mahasiswa atau yang sering disapa KPUM telah menjalankan proses pemilihan hingga usai,'' katanya
Dirinya berharap, komposisi DEMA dan SEMA yang baru terpilih sekarang bisa membawa kemajuwan yang berarti. Bisa bekerja sama dengan lembaga, dan yang terpenting tetep menjadi agen kontrol untuk kebijakan kampus IAI Khozinatul Ulum Blora maupun permasalahan sosial yang berada di tengah masyarakat.

Pawarta: Yusron Ridho Nurfatoni
KPUM IAI KHOZINATUL ULUM GELAR PEMIRA SEBAGAI SEREMONI DEMOKRASI KAMPUS

IAIKUPers- Kamis (7 Desember 2023) KPUM IAI Khozinatul Blora menyelenggarakan kegiatan pemira di Aula. Kegiatan pemira di IAI Khozinatul Ulum rutin diselenggarakan oleh KPUM setiap satu tahun sekali untuk memilih dan menentukan siapa yang akan menjadi Dewan mahasiswa dan Senat Mahasiswa di periode selanjutnya yang wajib diikuti oleh baik mahasiswa dari kampus pusat dan kampus Cabang dalam berpartisipasi mencoblos paslon Dema dan Calon Sema.

Di tahun ini ada 2 kandidat yang resmi mendaftarkan diri sebagai Dewan mahasiswa beserta wakilnya. Kandidat pertama yakni saudara ali Anwar dengan wakilnya saudari Salma Nabila, dan kandidat ke dua saudari lista Nur sholihah dengan wakilnya saudari Lutfia Ainun Nimah.

Sedangkan yang resmi mendaftarkan diri sebagai Senat Mahasiswa ada 7 diantaranya Ainur Rohmah, M.Burhanuddin Alkhasani, Zainal Abidin,Agus Chalimil Mu’Min, Khoirul Amri, Dewi Lestari dan M. Agus Aji Purnomo. tak hanya itu pemira di tahun ini terlihat Berbeda dengan tahun – tahun sebelumnya, karena pemira di tahun ini ada partai politik yang ikut kontribusi dalam mengawal paslon Dema dan Calon Sema.

Kegiatan pemira di buka dari jam 08:00-14:00 siang. Dalam mensukseskan kegiatan pemira, mahasiswa yang telah memenuhi kriteria untuk menjadi seorang pemilih memberikan hak suaranya kepada para kandidat Dewan mahasiswa dan Senat Mahasiswa dengan waktu dan syarat yang telah di tentukan oleh pihak penyelengara pemira tahun ini.

 

Adapun tahapan dalam Pemira ini diantaranya mahasiswa melakukan registrasi terlebih dahulu, kemudian mahasiswa akan diberikan 2 surat yang berisi nama dan foto dari pasangan Calon kandidat Dewan mahasiswa dan calon Senat Mahasiswa. Kemudian mahasiswa di arahkan ke bilik dan mencoblos salah satu kertas saja yang berisi nama kandidat yang dipilih, kemudian memasukkannya kedalam kotak suara yang telah disediakan oleh pihak panitia. Untuk menghindari kecurangan suara, setiap mahasiswa yang telah memberikan hak suaranya harus diberi tanda dengan tinta biru di jarinya dan ketika mau mencoblos calon kandidat mahasiswa harus memperlihatkan kartu undangan tersebut . Dengan diadakannya kegiatan pemira ini diharapkan kepada siapapun yang menjadi Dewan Eksekutif mahasiswa dan Senat Mahasiswa yang terpilih dapat membawa IAI Khozinatul Ulum lebih baik lagi khususnya dalam menjalankan roda organisasi.

Dari ratusan jumlah mahasiswa IAI Khozinatul Ulum Blora telah memilih dan memberikan hak suara. tepat pukul 14.00 , Pemilihan Ketua beserta Wakil Dema dan Senat Mahasiswa resmi ditutup.

Dari ratusan jumlah hak suara tersebut , semula yang memberikan pilihan DEMA sebanyak 225. namun ada 2 surat suara SEMA yang masuk ke dalam Kotak suara DEMA, jadi yang memberikan pilihan DEMA Ada 223 Suara, Sedangkan yang memberikan pilihan SEMA sebanyak 223. Sementara suara yang tidak sah sebanyak 2 suara,” sebut salah satu penghitung suara.

Dari proses pemilihan DEMA, kandidat nomor urut 2 Lista Nur sholihah dan lutfia Ainun Ni’Mah berhasil mengungguli paslon kandidat urut 1 perolehan suara sebanyak 148. Kandidat paslon urut 1 Ali Anwar dan Salma Nabila terpaut tidak cukup jauh dan hanya memperoleh suara sebanyak 75. Kemudian pemilihan SEMA, kandidat nomor urut 1 Ainur Rohmah berhasil mendapat perolehan swara sebanyak 23 Suara, kandidat urut 2 M.Burhanudin Alkhasani mendapat 28 suara, kandidat urut 3 zainal Abidin mendapat 3 suara, kandidat urut 4 Agus Chalimil Mu’Min A. Mendapat mendapat 70 suara , kandidat urut 5 khoirul Amri mendapat 57 suara, kandidat urut 6 Dewi Lestari mendapat 25 Suara dan M.Agus Purnomo mendapat 15 Suara.

Dari pesta demokrasi mahasiswa ini, akhirnya ditentukan Pasangan dari Lista Nur sholih dan Lutfia Ainun Ni’Mah sebagai DEMA IAI Khozinatul Ulum , dan Agus Chalimil Mu’min sebagai SEMA IAI Khozinatul Ulum Blora dan mereka akan memimpin selama 1 tahun ke depan.

 

Ketua KPUM mengatakan “Selama proses pemilihan tidak ada dinamika yang mengarah pada perselisihan antara saksi dan pendukung. Semuanya bisa berjalan aman dan kondusif.

Komisi Pemilihan Umum Mahasiswa atau yang sering disapa KPUM telah menjalankan proses pemilihan hingga usai,” katanya

Dirinya berharap, komposisi DEMA dan SEMA yang baru terpilih sekarang bisa membawa kemajuwan yang berarti. Bisa bekerja sama dengan lembaga, dan yang terpenting tetep menjadi agen kontrol untuk kebijakan kampus IAI Khozinatul Ulum Blora maupun permasalahan sosial yang berada di tengah masyarakat.

 

Pawarta: Yusron Ridho Nurfatoni

 

 

 

 

 

Tinggalkan Komentar

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *