Email Resmi

humas@iaikhozin.ac.id

WA Center

0821-8800-8807

EnglishالعربيةBahasa Indonesia
IAIKU Pers- Sabtu, 11 November 2023 . Mahasiswa IAI Khozinatul Ulum Blora berhasil menjuarai lomba tingkat Mahasiswa Se-Jawa Tengah dan DIY, dalam rangka (Qur'an Hadist Fest) yang diselenggarakan oleh Kolaborasi antara HMPS IAT dan ILHA UIN KH.Abdurrahman Wahid Pekalongan. Diantaranya Muhammad Amirul Huda yang berasal dari Prodi IAT Semester 1 mendapat predikat sebagai Juara 1 lomba musabaqoh Hifdzil Hadis. Misbahkhul Munir Prodi IAT Semester 3 mendapat predikat sebagai juara 1 lomba musabaqah Qiroatil Kutub. Agus Chalimil selaku Ketua HMPS IAT/ILHA mengatakan " ada 4 cabang lomba di antaranya lomba Musabaqah Hifdzil Hadis, Musabaqah Qiroatil Kutub,Musabaqoh Hifdzil Quran (MHQ) dan Karya Tulis Ilmiah (KTI),Namun di bidang lomba Musabaqoh Hifdzil Quran (MHQ) dan karya Tulis Ilmiah (KTI),"Kami tidak mengirim delegasi ". tutur Ketua HMPS IAT/ILHA". Muhammad Amirul Huda mahasiswa Prodi IAT Semester 1 mengungkapkan " kita sebagai mahasiswa khususnya fakultas Ushuluddin ,harus menguasai ilmu alat ,karena itu amat sangat berguna bagi kita yang memang ingin mendalami ilmu agama . Saya bisa meraih juara 1 bukan dari kekuatan hafalan hadis saja ,karena semua peserta hafalannya bagus- bagus,akan tetapi ada satu keunggulan yang mungkin itu menjadi pengantar saya meraih juara 1 yaitu mampu menjelaskan teks hadis melalui pendekatan ilmu gramatikal alat." Ungkapnya. " Di kesempatan yang sama Misbahul Munir Mahasiswa Prodi IAT semester 3 mengatakan" Saya masih tidak menyangka bisa mendapatkan juara 3, mengingat ini merupakan cabang lomba Se Diy-Jateng. "tuturnya." "Harapan saya semoga semua mahasiswa- mahasiswi yang lain bisa mengikuti jejak kami untuk memajukan dan mengharumkan nama baik kampus, bahkan bisa lebih dari kami " Ungkapnya ketika diwawancarai melalui via online. "Tambahannya". Pawarta : Yusron Ridho Nurfatoni

DUA MAHASISWA (IAT/ ILHA) RAIH JUARA DI TINGKAT MAHASISWA SE-JATENG DAN DIY (Tahun 2023)

IAIKU Pers- Sabtu, 11 November 2023 . Mahasiswa IAI Khozinatul Ulum Blora berhasil menjuarai lomba tingkat Mahasiswa Se-Jawa Tengah dan DIY, dalam rangka (Qur'an Hadist Fest) yang diselenggarakan oleh Kolaborasi antara HMPS IAT dan ILHA UIN KH.Abdurrahman Wahid Pekalongan. Diantaranya Muhammad Amirul Huda yang berasal dari Prodi IAT Semester 1 mendapat predikat sebagai Juara 1 lomba musabaqoh Hifdzil Hadis. Misbahkhul Munir Prodi IAT Semester 3 mendapat predikat sebagai juara 1 lomba musabaqah Qiroatil Kutub. Agus Chalimil selaku Ketua HMPS IAT/ILHA mengatakan " ada 4 cabang lomba di antaranya lomba Musabaqah Hifdzil Hadis, Musabaqah Qiroatil Kutub,Musabaqoh Hifdzil Quran (MHQ) dan Karya Tulis Ilmiah (KTI),Namun di bidang lomba Musabaqoh Hifdzil Quran (MHQ) dan karya Tulis Ilmiah (KTI),"Kami tidak mengirim delegasi ". tutur Ketua HMPS IAT/ILHA". Muhammad Amirul Huda mahasiswa Prodi IAT Semester 1 mengungkapkan " kita sebagai mahasiswa khususnya fakultas Ushuluddin ,harus menguasai ilmu alat ,karena itu amat sangat berguna bagi kita yang memang ingin mendalami ilmu agama . Saya bisa meraih juara 1 bukan dari kekuatan hafalan hadis saja ,karena semua peserta hafalannya bagus- bagus,akan tetapi ada satu keunggulan yang mungkin itu menjadi pengantar saya meraih juara 1 yaitu mampu menjelaskan teks hadis melalui pendekatan ilmu gramatikal alat." Ungkapnya. " Di kesempatan yang sama Misbahul Munir Mahasiswa Prodi IAT semester 3 mengatakan" Saya masih tidak menyangka bisa mendapatkan juara 3, mengingat ini merupakan cabang lomba Se Diy-Jateng. "tuturnya." "Harapan saya semoga semua mahasiswa- mahasiswi yang lain bisa mengikuti jejak kami untuk memajukan dan mengharumkan nama baik kampus, bahkan bisa lebih dari kami " Ungkapnya ketika diwawancarai melalui via online. "Tambahannya". Pawarta : Yusron Ridho Nurfatoni
DUA MAHASISWA (IAT/ ILHA) RAIH JUARA DI TINGKAT MAHASISWA SE-JATENG DAN DIY (Tahun 2023)

IAIKU Pers- Sabtu, 11 November 2023 . Mahasiswa IAI Khozinatul Ulum Blora berhasil menjuarai lomba tingkat Mahasiswa Se-Jawa Tengah dan DIY, dalam rangka (Qur’an Hadist Fest) yang diselenggarakan oleh Kolaborasi antara HMPS IAT dan ILHA UIN KH.Abdurrahman Wahid Pekalongan.

Diantaranya Muhammad Amirul Huda yang berasal dari Prodi IAT Semester 1 mendapat predikat sebagai Juara 1 lomba musabaqoh Hifdzil Hadis. Misbahkhul Munir Prodi IAT Semester 3 mendapat predikat sebagai juara 1 lomba musabaqah Qiroatil Kutub.

Agus Chalimil selaku Ketua HMPS IAT/ILHA mengatakan ” ada 4 cabang lomba di antaranya lomba Musabaqah Hifdzil Hadis, Musabaqah Qiroatil Kutub,Musabaqoh Hifdzil Quran (MHQ) dan Karya Tulis Ilmiah (KTI),Namun di bidang lomba Musabaqoh Hifdzil Quran (MHQ) dan karya Tulis Ilmiah (KTI),”Kami tidak mengirim delegasi “. tutur Ketua HMPS IAT/ILHA”.

 

Muhammad Amirul Huda mahasiswa Prodi IAT Semester 1 mengungkapkan ” kita sebagai mahasiswa khususnya fakultas Ushuluddin ,harus menguasai ilmu alat ,karena itu amat sangat berguna bagi kita yang memang ingin mendalami ilmu agama . Saya bisa meraih juara 1 bukan dari kekuatan hafalan hadis saja ,karena semua peserta hafalannya bagus- bagus,akan tetapi ada satu keunggulan yang mungkin itu menjadi pengantar saya meraih juara 1 yaitu mampu menjelaskan teks hadis melalui pendekatan ilmu gramatikal alat.” Ungkapnya. ”

Di kesempatan yang sama Misbahul Munir Mahasiswa Prodi IAT semester 3 mengatakan” Saya masih tidak menyangka bisa mendapatkan juara 3, mengingat ini merupakan cabang lomba Se Diy-Jateng. “tuturnya.”

“Harapan saya semoga semua mahasiswa- mahasiswi yang lain bisa mengikuti jejak kami untuk memajukan dan mengharumkan nama baik kampus, bahkan bisa lebih dari kami ” Ungkapnya ketika diwawancarai melalui via online. “Tambahannya”.

 

Pawarta : Yusron Ridho Nurfatoni

 

 

Tinggalkan Komentar

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *